Job Description
Mengatur cash flow, budgeting, forecasting, dan perencanaan keuangan jangka pendek & panjang.
Mengelola dan memastikan kepatuhan perpajakan perusahaan: perhitungan, pelaporan, dan penyampaian pajak (misalnya PPh, PPN, withholding tax, dsb).
Berkoordinasi dengan auditor internal/eksternal, konsultan pajak, dan otoritas pajak terkait pelaporan dan audit.
Mengembangkan, menerapkan, dan menjaga kebijakan/prosedur keuangan & akuntansi guna memastikan kontrol internal dan kepatuhan regulasi.
Memberi analisa keuangan dan rekomendasi strategi kepada manajemen berdasarkan hasil laporan, cash flow, dan kondisi keuangan perusahaan.
Pendidikan minimal S1 — Akuntansi, Keuangan, atau bidang terkait.
Pengalaman manajerial minimal 5 tahun di bidang finance/accounting & tax.
Memahami standar akuntansi nasional/ internasional (PSAK / IFRS) dan regulasi perpajakan di Indonesia.
Mahir dalam penggunaan software akuntansi , Microsoft Excel & tools keuangan lainnya.
Kemampuan analitis, detail, integritas tinggi, dan kepemimpinan yang baik.
Kemampuan komunikasi & koordinasi dengan tim internal dan pihak eksternal (auditor, konsultan pajak, bank, dsb).
Memiliki sertifikasi pajak (misalnya Brevet A & B).
Lamaran kamu akan mencakup pertanyaan-pertanyaan berikut:
Berapa gaji bulanan yang kamu inginkan?
Kualifikasi mana yang kamu miliki?
How many years' experience do you have as a Finance Accounting and Tax Manager?
Bagaimana kamu menilai kemampuan bahasa Inggrismu?
Lowongan pilihan
28 hari yang lalu
Temukan karier Anda di Saran Karier
Bergabunglah dengan jutaan pencari kerja di seluruh dunia menggunakan alat dan wawasan pembentukan karier kami.
Lakukan riset terkait gaji dan tren pekerjaan
Akses alat, templat, dan artikel gratis yang membantu Anda tampak lebih menonjol
Temukan jalur menuju beragam pilihan karier
#J-18808-Ljbffr
Ready to Apply?
Don't miss this opportunity! Apply now and join our team.
Job Details
Posted Date:
December 30, 2025
Job Type:
Finance and Insurance
Location:
Indonesia
Company:
Pengiklan Anonim
Ready to Apply?
Don't miss this opportunity! Apply now and join our team.